Judul : Prediksi Bola : Dinamo Zagreb vs Sevilla , Rabu 19 Oktober 2016 Pkl 01.45 WIB
link : Prediksi Bola : Dinamo Zagreb vs Sevilla , Rabu 19 Oktober 2016 Pkl 01.45 WIB
Prediksi Bola : Dinamo Zagreb vs Sevilla , Rabu 19 Oktober 2016 Pkl 01.45 WIB
Pulang harus dengan hasil yang sempurna..
Portal Berita Terupdate ~ Match day ke-3 Liga Champions dari grup H, Dinamo Zagreb akan mencari kemenangan perdana saat menjamu Sevilla yang akan digelar Rabu, 19 Oktober 2016 Pukul 01.45 WIB bertempat di Stadion Maksimir, Zagreb.
Dinamo Zagreb tidak pernah benar-benar membuat hasil bagus di kompetisi eropa, namun dominasi mereka dalam sepak bola domestik telah hampir tak tertandingi. Itu semua berubah musim ini . Kepergian para bintang seperti Marko Pjaca, Josip Berkalo, Marcelo Brozović, dan Marko Rog telah membuat jawara Kroasia mengalami masa awal musim terburuknya.
Hal ini mengakibatkan pemecatan manajer Zlatko Kranjcar setelah di bawah tiga bulan bertugas, tapi itu tidak membantu banyak. Bos baru Ivaylo Petev mengambil alih setelah kekalahan telak 4-0 mereka di kandang dari Juventus pada akhir September, dan dalam dua pertandingan sejak itu bermain seri di kandang atas Hajduk Split dan berhasil menang tipis 1-0 di kandang Slaven Koprivnica di laga akhir pekan.
Ini bukan bentuk yang Anda harapkan dari Dinamo Zagreb, dan itu benar-benar terlihat mereka adalah tim yang dalam krisis saat ini. Rekor hebat enam tahun tak terkalahkan di pertandingan liga Kroasia di kandang berakhir saat mereka menderita kekalahan memalukan 5-2 atas Rijeka. Di Liga Champions mereka telah kalah 3-0 melawan Lyon dan 4-0 di kandang dari Juventus.
Sevilla akan merasa punya prospek menang atas Dinamo Zagreb pada laga tengah pekan ini. Klub Andalusia Spanyol telah menikmati awal yang sukses di Liga Champions dengan hasil imbang di Juventus dan menang 1-0 di kandang Lyon.
Hal ini menempatkan mereka menjadi runner up grup di bawah Juve dengan poin sama, dan dengan Lyon dan Juventus akan saling head to head, laga ini adalah laga wajib menang.
Sevilla telah memenangkan empat dari lima laga terakhir mereka di semua kompetisi juga termasuk kemenangan 3-2 yang dramatis di Leganes, Sabtu lalu . Striker Wissam Ben Yedder dan Luciano Vietto tidak mencetak gol dalam game ini, tetapi mereka total mencetak tujuh gol di semua kompetisi dengan Ben Yedder telah mencetak 3 gol dalam tiga pertandingan terakhirnya. Dia pasti menjadi pemain paling menakutkan Zagreb yang telah kebobolan tujuh di dua pertandingan Liga Champions musim ini.
Sevilla telah terbukti sangat sulit untuk di bobol di Eropa musim ini, dengan back to back tak kebobolan dalam dua laga pembuka dimana tim lawan punya lini serangan yang jauh lebih baik dari Dinamo Zagreb.
Juara Kroasia hanya mencetak sembilan gol dalam delapan pertandingan terakhir mereka di semua kompetisi, dan lima gol datang dalam satu pertandingan. Mereka telah gagal mencetak gol dalam empat dari delapan laga terakhir mereka.
Sevilla tanpa David Soria, centre back duo Adil Rami dan Daniel Carrico, left back Benoit Tremoulinas, winger Mickael Krohn-Dehli, serta striker Carlos Fernandez yang semua cedera. So Vietto dan ben Yadder akan kembali memimpin lini depan dengan Nzonzi dan Vazquez akan menjadi andalan lini tengah sedang Vitolo dan Nasri akan bergerak dari sayap.
Fernandes dan Pavicic akan menjadi andalan tuan rumah dengan Jonas dan El Arbi akan bertarung di lapangan tengah.
Data dan Fakta Kedua TIM :
– Ini merupakan kali pertama bagi kedua tim bertemu di kompetisi Eropa.
– Juara Kroasia, Dinamo Zagreb menelan kekalahan 3-0 ketika menghadapi Lyon, dan juga kalah 0-4 ketika mereka menghadapi Juventus, di kedua pertandingan tersebut, pada babak pertama, mereka kemasukkan dua gol.
– Pada musim lalu, Dinamo Zagreb mengakhiri puasa kemenangan mereka di kompetisi Liga Champion selama 16 tahun setelah mereka berhasil menang dari Arsenal dengan skor 2-1 di kandang sendiri. Mereka sendiri pada akhir musim lalu berada diposisi terakhir Grup F Liga Champion pada musim lalu.
– Tim asal Kroasia ini juga gagal lolos dari fase grup setelah mereka bermain di lima kali ke-ikut serta-an mereka di Liga Champion.
– 12 Kompetisi Eropa yang mereka telah ikuti, Liga Champion dan Europa League, mereka tercatata gagal lolos ke babak berikut-nya dari fase grup.
– Sevilla sendiri memulai Liga Champion pada musim ini dengan bermain imbang 0-0 ketika mereka menghadapi juara Italia, Juventus dan di laga kedua, mereka mengalahkan Lyon dengan skor 1-0 setelah pemain mereka, Wissam Ben Yedder mencetak gol, dan saat ini mereka bersama Juventus berada diposisi puncak Grup H.
– Musim lalu, tim asuhan Unai Emery ini hanya berada diposisi ketiga Grup D dimana membuat mereka terlempat ke Europa League, meski begitu, mereka berhasil meraih gelar Europa League ketiga mereka secara beruntun dan kelima mereka dalam sebelas tahun terakhir mereka ke-ikut serta-annya di Europa League.
– Pada musim 2015-2016, Sevilla menelan kekalahan di tiga laga tandang mereka, dan di Europa League, mereka hanya mampu memenangkan satu pertandingan, dua kali seri dari empat laga tandang mereka.
– Davor Lovren tidak dapat bermain setelah terkena hukuman bermain sebanyak satu pertandingan, dan dapat kembali bermain pada matchday ke-empat.
– Di lima pertandingan terakhir Dinamo Zagreb, mereka mencatat tiga kemenangan, satu kali seri, dan satu kali kalah.
– Sevilla sendiri meraih empat kemenangan, dan satu kekalahan di lima pertandingan terakhir yang mereka mainkan.
– Di kancah domestik, Sevilla kini berada diposisi ketiga dibawah Atletico Madrid dan juga Real Madrid.
– Dinamo Zagreb kini berada diposisi kedua di kancah domestik dibawah Rijeka yang berada diposisi puncak klasemen.
Head to Head Kedua TIM :
- Belum ada catatan head to head dari kedua TIM
Lima pertandingan terakhir Dinamo Zagreb :
02/10/16 Dinamo Zagreb 0 – 0 Hajduk Split
28/09/16 Dinamo Zagreb 0 – 4 Juventus
23/09/16 Lokomotiva Zagreb 0 – 1 Dinamo Zagreb
20/09/16 Veli Vrh 0 – 5 Dinamo Zagreb
19/09/16 Rijeka 5 – 2 Dinamo Zagreb
Lima pertandingan terakhir Sevilla :
01/10/16 Sevilla 2 – 1 Deportivo Alavés
28/09/16 Sevilla 1 – 0 Olympique Lyonnais
24/09/16 Athletic Club 3 – 1 Sevilla
21/09/16 Sevilla 1 – 0 Real Betis
17/09/16 Eibar 1 – 1 Sevilla
Perkiraan Susunan Pemain ;
Dinamo Zagreb : Adrian Semper; Mario Situm, Leonardo German Sigali, Gordon Schildenfeld, Josip Pivaric; Domagoj Antolic, Filip Benkovic, Jonas; El-Arbi Hilal Soudani, Junior Fernandes, Domagoj Pavicic.
Sevilla : Sergio Rico, Mariano, Nicolas Pareja, Gabriel Mercado, Sergio Escudero, Samir Nasri, Steven Nzonzi, Franco Vazquez, Vitolo, Wissam Ben Yedder, Luciano Vietto.
Demikianlah Artikel Prediksi Bola : Dinamo Zagreb vs Sevilla , Rabu 19 Oktober 2016 Pkl 01.45 WIB
Sekianlah artikel Prediksi Bola : Dinamo Zagreb vs Sevilla , Rabu 19 Oktober 2016 Pkl 01.45 WIB kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Prediksi Bola : Dinamo Zagreb vs Sevilla , Rabu 19 Oktober 2016 Pkl 01.45 WIB dengan alamat link https://takberitai.blogspot.com/2016/10/prediksi-bola-dinamo-zagreb-vs-sevilla.html